Bunda bisa download dan cetak/print sendiri bahan yang diperlukan untuk bermain Move Like Animals seperti yang ada di buku Bikin Mainan Bareng @idedolanan, yaitu 16 Kartu Permainan Move Like Animals. Bahan yang dipersiapkan: Printer (printer di rumah atau outlet layanan cetak digital) Kertas ukuran: A4 Jenis kertas: kertas foto, art carton 210/230 gram, atau hvs […]
Kenalkan Aktivitas Mewarnai; Penuh Keseruan dan Banyak Manfaat Bagi Anak
Bukan tanpa alasan kegiatan mewarnai dikenalkan di masa usia anak-anak. Ya, mewarnai adalah bagian penting dari masa kanak-kanak. Bekal untuk menumbuhkan keterampilan motorik halus dan visual terkait tumbuh kembang anak. Juga bekal mengantar anak belajar menuju sekolah. Ada banyak manfaat mewarnai sebagai alat untuk membangun keterampilan. Mewarnai mengembangkan kekuatan tangan, keterampilan persepsi visual, dan ketepatan […]
Kiat Menumbuhkan Rasa Syukur pada Anak-anak
Dari banyak hal yang perlu disampaikan kepada anak, setidaknya ada tiga ini bisa menjadi prioritas penting yang perlu diajarkan kepada anak sejak usia dini. Pertama, keimanan. Kedua, akhlak, dan ketiga praktik dan kesadaran rasa syukur. Dalam artikel ini yang akan sedikit diulas bagaimana mengajarkan rasa syukur kepada anak-anak. Mengapa rasa syukur penting? Kebiasaan bersyukur ketika […]